Jumat, 28 September 2012

Materi Kelas 8: Fungsi Menu Ikon Microsoft Word (Mengolah dan Mencetak Dokumen)

B.Mengolah dan Mencetak Dokumen

1. Mengedit Dokumen
a.Mengeblok
  1. satu kata : double klik kata tersebut
  2. satu baris : klik selection baris pada sebelah kiri baris tersebut
  3. satu kalimat : tekan Ctrl lalu klik dalam kalimat tersebut
  4. semua isi file : klik 3 kali (triple klik) selection-bar
b.Menghapus karakter atau kata
  1. menghapus satu huruf dari sebelah kanan : tekan tombol backspace
  2. menghapus satu huruf dari sebelah kiri : tekan tombol delete
  3. menghapus satu kata dari sebelah kanan : tekan ctrl + backspace 
  4. menghapus satu kata dari sebalah kiri  : tekan ctrl + delete
c. Mengubah font
  1. pilih naskah yang akan diformat dan kemudian anda block
  2. pilih tanda panah pada kotak font
  3. dari font-font yang ditampilkan , klik salah satu jenis font yang diinginkan
d. Mengubah ukuran
  1. pilih naskah yang akan di format dan kemudian anda block
  2. klik tanda panah pada kotak font
  3. dari bermacam-macam ukuran yang ditampilkan klik salah satu ukuran font yang diinginkan atau langsung mengetikan angka pada kotak size kemudian tekan enter
e. Mengubah gaya karakter
  1. pilih naskah yang akan di format dan kemudian anda block
  2. klik tanda kotak B (bold) , I (italic) , U (underline) dan untuk mengembalikan klik sekali lagi

2. Mengatur tata letak dengan berbagai format ukuran kertas

 

















 1) klik menu file
2) klik menu page
3) muncul dialog Box page setup, yaitu ada 4 bagian (tub):
1.tab margin:untuk mengatur batas-batas ketikan
2.tab paper size:untuk mengatur kertas yang di pakai
3.tab paper souce
4) klik OK


3.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar